Kunjungi Fisipol Untidar, UAD Adakan Kegiatan Diskusi Manajemen dan Pengelolaan Laboratorium Ilmu Komunikasi
Fakultas Sastra Budaya dan Komunikasi Universitas Ahmad Dahlan mengunjungi Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIPOL) Universitas Tidar dalam kegiatan diskusi manajemen dan pengelolaan Laboratorium Ilmu Komunikasi pada hari Rabu 4 September 2024 di ruang Rapat Lantai 2 Gedung Fisipol Sidotopo. Dihadiri langsung oleh Dekan Fisipol, Wakil Dekan Bidang Umum dan Keuangan, […]